Pemain Arsenal Yang Melanjutkan Kariernya Di Manchester United Baru baru ini bintang muda Arsenal menyatakan ketertarikannya pada tim berjuluk “Setan Merah”. Ya, dia adalah gelandang serang asal Jerman yaitu Mesut Ozil. Pernyataan ini langsung dilontarkan oleh pria yang lahir pada 15 Oktober 1988 atau 29 tahun silam. Hal ini dilontarkan …